Determinasi Minat Belajar dan Sikap Terhadap Prestasi Belajar Melalui Kreativitas Mahasiswa

  • Nurhayati Nurhayati Universitas Islam Negeri Sultan Thaha Saifuddin, Indonesia
  • Lias Hasibuan Universitas Islam Negeri Sultan Thaha Saifuddin, Indonesia
  • Kemas Imron Rosyadi Universitas Islam Negeri Sultan Thaha Saifuddin, Indonesia
Keywords: interest in learning;, attitude, creativity;, learning achievement;

Abstract

Kemajuan suatu bangsa sangat ditentukan oleh sejauhmana sistem pendidikan yang diterapkan mampu mencetak sumber daya manusia yang unggul. Tujuan penelitian ini adalah untuk adalah meneliti seberapa penting Pendidikan yang dihasilkan. Metode penelitian ini menggunakan metode survey model kausal dengan menggunakan teknik analisis jalur (path analysis). Berdasarkan kepada alasan penelitian ini bertujuan untuk konfirmasi model teoretik dengan data empiris dan sampel berjumlah 100 orang mahasiswa IAI Abdullah Said Batam. Minat belajar mendeterminasi secara langsung terhadap kreativitas. Sikap mendeterminasi secara langsung terhadap kreativitas. Kreativitas mendeterminasi secara langsung terhadap prestasi belajar. Minat belajar tidak mendeterminasi secara langsung terhadap prestasi belajar. Sikap tidak mendeterminasi secara langsung terhadap prestasi belajar. Sehingga minat belajar dan kteativitas mempengeruhi prestasi belajar

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2021-10-20
Section
Articles